28.8 C
Jakarta

Snapchat Luncurkan Pengalaman AR untuk Menciptakan Suasana Ramadan yang Berkesan

Baca Juga:

JAKARTA, MENARA62.COM — Ramadan tiba! Snapchat menyambut perayaan tahunan ini semeriah mungkin dengan pengalaman AR eksklusif yang pastinya akan melibatkan kontribusi para Snapchatter. Kamu akan bisa menggunakan Bitmoji Ramadhan yang menyenangkan hingga berbagi geofilter lokal yang dikembangkan dan diaktifkan oleh para Snapchat’s student representatives, bulan Ramadan kali ini dipastikan dapat membuat perayaan semakin meriah melalui AR Snapchat!

Snapchat juga bekerja sama dengan Dicoding, di mana para peserta akan memiliki akses untuk modul online eksklusif – Belajar Membuat Augmented Reality Dengan Lens Studio (“Learn to Create Augmented Reality with Lens Studio“) yang dikembangkan oleh Snap dan Dicoding.

Modul ini membantu mempersiapkan peserta untuk mengikuti tantangan yang akan diluncurkan pada 2 April 2022 dengan memanfaatkan fitur dan template bawaan Snapchat Lens Studio untuk menciptakan pengalaman AR melalui lensa-lensa yang dapat dinikmati ratusan juta Snapchatter.

Berbagai lensa pilihan untuk merayakan Ramadhan bersama Snapchat, silakan pindai Snapcode (QR Code) yang sudah terlampir di lampiran foto. (*)

- Advertisement -
- Advertisement -

Terbaru!