
Membawa Bantuan
Medan Berat Wahdah Islamiyah. Sejumlah pemuda Islam yang tergabung dalam organisasi Wahdah Islamiyah, dengan naik motor menembus medan berat penuh lumpur dan terjal, menuju daratan tinggi Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Mereka ke sana secara berombongan membawa bantuan bagi korban banjir dan longsor beberapa waktu lalu. Akses ke sana yang masih tertutup akibat longsong dan jembatan putus. Semua dilakukan atas nama misi kemanusiaan. Selamat berjuang teman.